Berita Seputar Teknologi, Komputer, Hardware, Software, Gadget, Ponsel

Rabu, 18 Desember 2013

Utilite, Mini PC Dengan Prosesor ARM

Produsen perangkat mini-PC, Compulab, telah merilis generasi terbaru dari produknya yang bernama Utilite. Lantas apa menariknya? Mini-PC ini ternyata ditenagai oleh prosesor berbasis ARM Cortex-A9 Freescale i.MX6 SoC yang tersedia dalam single, dual atau quad core.

Utilite dapat menjalankan sistem operasi dekstop Ubuntu atau Android. Tetapi hal yang lebih menarik adalah harganya, yaitu mulai $99 atau tidak sampai 1 juta rupiah (asumsi $1 = Rp. 10.000).

Harga yang terjangkau tidak membuat perangkat mengorbankan performa. Detail spesifikasinya adalah prosesor berjalan dalam clock 1,2GHz dengan konfigurasi quad-core, performanya kuat untuk memutar video H.264 hingga resolusi Full HD 1080p. Selain itu untuk grafis mendukung fitur-fitur seperti OpenGL ES 1.1 dan 2.0, OpenVG 1.1 dan OpenCL EP.

Mewakiliki kata "mini" pada namanya, Utilite memiliki dimensi 135 x 100 x 21mm dengan body tanpa baut. Untuk port I/O terdapat port LAN, 5 port USB (termasuk sebuah konektor microUSB On-The-Go), 2 port Serial RS232, port HDMI 1.4 dan DVI-D yang dapat mendukung resolusi hingga 1920 x 1200 pixel, dan analog audio serta S/PDIF 5.1. Selain prosesor berbasis ARM DDR3 4GB. Sedangkan untuk penyimpanan digunakan SSD mSATA berkapasitas 512GB dengan kemungkinan ekspansi melalui slot micro-SDXC. Tidak berhenti sampai di situ saja, Utilite juga dapat terkoneksi ke WiFi dan Bluetooth 3.0.

Dimensi yang mini dan performa yang termasuk cukup baik membuat Utilite cocok diaplikasikan untuk IPTV atau sistem multimedia seperti media player. Sedangkan untuk kantor dapat berguna sebagai pengganti thin-client dekstop.

System
CPU
Freescale i.MX6 single / dual / quad core Cortex-A9 MPCore, up to 1.2GHz
Memory
Up to 4GB DDR3-1066
Storage
mSATA SSD, up to 512GB
Micro-SD SDXC, up to 128GB
Display and Graphics
GPU
Graphics Processing Unit supporting OpenGL ES 1.1 and 2.0, OpenVG 1.1 and OpenCL EP
Video Processing Unit supporting multi-stream 1080p H.264, VC1, RV10, DivX HW decoding
Primary Display
HDMI 1.4 up to 1920 x 1200 @ 60Hz
Secondary Display
DVI-D up to 1920 x 1200 @ 60Hz
Network
LAN
Two 1000 BaseT Ethernet ports
WiFi
802.11b/g/n Wi-Fi, single antenna
Bluetooth
Bluetooth 3.0
I/O
Audio
S/PDIF 5.1 (electrical through 3.5mm jack)
Stereo line-out, Stereo line-in
USB host
4 USB 2.0 standard A type – max current 1A per port
USB OTG
USB OTG micro-USB connector
Serial
Two RS232 serial ports, ultra mini serial connector
Mechanical and Environmental
Dimensions
5.3″ x 3.9″ x 0.8″
135mm x 100mm x 21mm
Power Supply
Unregulated 10 to 16 volt input
Power
3W – 8W (depending on system configuration and load)
Operating Temperature
0C – 45C

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Utilite, Mini PC Dengan Prosesor ARM

0 comments:

Posting Komentar

Daftar Blog Saya