Berita Seputar Teknologi, Komputer, Hardware, Software, Gadget, Ponsel

Sabtu, 02 Maret 2013

HTC One V, Ponsel ICS Dengan Layar 3.7 Inci Dan kamera 5MP

 HTC,Ponsel,Android,Smartphone
HTC One V ini termasuk kedalam golongan ponsel kelas menengah. Jika dilihat dari segi ukuran layar, smartphone ini memiliki ukuran layar yang lebih kecil, yakni 3.7 ini dibandingkan dengan saudara – saudara sesama HTC lainnya yang kebanyakan menggunakan layar ukuran 4 inci. Dengan dibalut wana logam, HTC One V siap memanjakan para penggunannya.

Seperti yang sudah dijelaskan tadi, Handphone ini hadir dengan layar berukuran 3.7 inci 480 x 800 piksel. Layar kapasitif ini sudah dapat menampilkan 16 juta jenis warna. Ponsel ini memang memiliki ukuran yang lebih kecil dari ponsel HTC lainnya, namun ketika di genggam dengan satu tangan, ponsel ini cukup terasa besar. Sebagai pelindung layar, HTC menabahkan Gorilla Glass, jadi anda tidak perlu khawatir terhadap segala ancaman yang meneror layar ponsel.

Ada satu hal sangat menggangu, yaitu bagian backcover yang tidak dapat dibuka, kita hanya dapat menggeser nya sedikit untuk memasukan MicroSD Card ke slot memori eksternal. Hal ini tentu saja akan merepotkan penggunanya ketika akan melakukan pergantian baterai.

HTC,Ponsel,Android,Smartphone
 HTC One V / engadget

Sebagai tampilan interface, HTC menggunakan Android v4.0 Ice Cream Sandwich dengan HTC Sense sebagai User Interface. Di bagian dapur pacu, HTC One V disematkan processor single-core berkecepatan 1GHz milik Qualcomm dengan Chipset MSM8255 Snapdragon dan juga terdapat sebuah RAM bermuatan 512MB. Masalah grafis, HTC One V mempercayakannya kepada GPU Adreno 205. Untuk menyimpan data – data milik anda, HTC menyediakan ruang penyimpanan sebesar 4GB yang masih dapat di ekspansi hingga 32GB.

Pengabadian momen – momen berharga dapat dilakukan berkat adanya kamera sekelas 5 Megapixel yang disertai dengan fitur F2.0. F2.0 ini dapat membantu kita agar proses pengambilan gambar terlihat lebih baik di dalam kondisi tempat yang minim cahaya. Kamera beresolsui 2592 x 1944 piksel ini tentu saja masih kalah telak dengan HTC One X maupun HTC One X+ yang memiliki kamera 8 Megapiksel.

Harga HTC One V

Bagi anda yang sudah sangat tertarik dengan smartphone ini, anda dapat mebelinya dengan harga Rp.2.550.000,- di toko – toko ponsel terdekat.


GENERAL
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 
3G Network HSDPA 850 / 900 / 2100 
Announced 2012, February Status Coming soon. 
Exp. release 2012, Q2 

BODY
Dimensions 120.3 x 59.7 x 9.2 mm 
Weight 115 g 
Touch-sensitive controls 

DISPLAY
Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors 
Size 480 x 800 pixels, 3.7 inches (~252 ppi pixel density) 
Multitouch Yes
HTC Sense UI 

SOUND
Alert types Vibration, MP3, WAV ringtones 
Loudspeaker Yes 
3.5mm jack Yes 

MEMORY
Card slot microSD, up to 32GB 
Internal 4 GB, 512 MB RAM 

CONNECTIVITY
GPRS Yes
EDGE Yes S
peed HSDPA, HSUPA WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot 
Bluetooth Yes, v4.0 with A2DP USB Yes, microUSB v2.0 

CAMERA
Primary 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash Features Geo-tagging 
Video Yes, 720p 
Secondary No 

FEATURES
OS Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich) 
CPU 1 GHz Sensors Accelerometer, proximity, compass 
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email Browser HTML Radio No GPS Yes, with A-GPS support 
Java Yes, via Java MIDP emulator 
Colors Brown 
Beats Audio 
SNS integration MP4/H.263/H.264/WMV player MP3/eAAC+/WMA/WAV player 
Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk Document viewer Voice memo/dial
Predictive text input 

BATTERY
Standard battery, Li-Ion 1500 mAh

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : HTC One V, Ponsel ICS Dengan Layar 3.7 Inci Dan kamera 5MP

1 comments:

  1. SALAM SEJAHTERA DAN SALAM SUKSESS
    http://wanalogam.blogspot.co.id/

    BalasHapus

Daftar Blog Saya